FPRMI Beri Piagam Untuk 5 Wartawan Eksis di Tangerang Selatan
Serpong – Forum Pimpinan Redaksi Multimedia Indonesia (FPRMI) menghargai kontribusi lima wartawan di Tangerang Selatan yang dinilai aktif dalam pemberitaan dengan memberikan piagam penghargaan. Penghargaan ini diserahkan dalam rangka memperingati Hari Anti Korupsi Sedunia (HAKORDIA), Jumat (22/12/23). Wartawan yang menerima piagam penghargaan antara lain : Hambali dari Media OkeZone.com, Radi Iswan dari Bidiktangsel.com, Suhendra Jaya […]
Magang Telah Usai, Pelaku Media Puji Kompetensi Mahasiswa Prodi Jurnalistik
Palembang – Praktek Profesi Lapangan (PPL) alias magang telah usai, ratusan mahasiswa Prodi Jurnalistik secara bertahap mulai berpamitan di instansi masing-masing. Diantaranya, mahasiswa yang magang di Kantor Berita versa.news dan RMOLSumsel telah undur diri pada Senin siang (30/5/22). Ketua Prodi Jurnalistik Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang, Dr. Nurseri Hasnah, M.Ag mengatakan, antar jemput […]